Kata-Kata Bijak Penuh Inspirasi dan Solusi Kehidupan dari 9 Tokoh di Dunia

Kumpulan kata kata bijak dan mutiara

Kata Kata Bijak – Kata-kata yang tepat bisa membangun jiwa manusia. Bahkan bisa bikin kamu semangat sehari-hari dan menyikapi apa pun yang terjadi dengan bijak. Terlebih lagi, mampu merangsang tumbuhnya solusi pada setiap permasalahan dalam hidupmu. Nah, dalam artikel ini kamu akan banyak menemukan kata kata bijak tentang cinta maupun kehidupan dari 9 tokoh populer … Read more

Biografi Soeharto “Bapak Pembangunan Nasional”

Biografi jenderal besar purnawiran Soeharto

Biografi Soeharto – Jenderal Besar TNI Haji Muhammad Soeharto yang akrab disapa Pak Harto merupakan seorang tokoh besar di Indonesia. Beliau memimpin Republik Indonesia, selama 32 tahun. Suatu kemampuan kepemimpinan luar biasa yang harus diakui oleh teman dan lawan politiknya walaupun senang atau tidak. Biodata Soeharto [su_table] Nama Lengkap Soeharto Profesi Birokrat Tempat Lahir Kemusuk, Yogyakarta Tanggal … Read more

Biografi Cut Nyak Dien “Pahlawan Nasional dari Tanah Rencong”

Biografi Cut Nyak Dien – Aceh adalah daerah diamana banyak terlahir pahlawan perempuan yang gigih, tangguh dan pemberani yang tidak kenal kompromi melawan kaum imperialis. Cut Nyak Dien ialah salah satu dari perempuan berhati baja yang di usianya lanjut masih dapat mencabut rencong dan berjuang melawan pasukan Kolonial Belanda sampai akhirnya ia ditangkap dan dibuang. Biodata Cut Nyak Dien Nama … Read more

Biografi Jendral Sudirman “Bapak Tentara Indonesia”

Biografi Jendral Sudiran – Jendral Sudirman merupakan salah satu pahlawan yang ikut mempertahankan kemerdekaan Indonesia dengan mengusir tentara Belanda yang masih belum rela Indonesia merdeka. Ia dikenal sebagai jendral yang melakukan perlawanan secara gerilya. Dengn menggunakan tandu, Jendral Sudirman yang saat itu sakit, keluar masuk hutan dan menyerang tentara Belanda hingga akhirnya mereka gentar dan angkat kaki … Read more

Biografi BJ Habibie “Bapak Teknologi dan Demokrasi Indonesia”

Ketika Bj Habibie muda

Biografi BJ Habibie – Prof. DR (HC). Ing. Dr. Sc. Mult. Bacharuddin Jusuf Habibie atau lebih dikenal dengan BJ Habibie merupakan seorang yang pernah menjadi Presiden ke-3 Indonesia selama 1.4 tahun dan 2 bulan menjadi Wakil Presiden RI ke-7. Ia lahir di Pare-Pare, Sulawesi Selatan pada 25 Juni 1936. Biodata BJ Habibie [su_table] Nama Lengkap Bacharuddin … Read more