4 Rumah Adat Batak (Terkenal Kokoh Pondasinya)

Rumah Adat Batak Simalungun

Rumah adat Batak telah lama menjadi simbol budaya dan adat istiadat, selain sebagai tempat bernaung dan melakukan kegiatan sehari-hari. Uniknya, ada beragam jenis rumah adat Batak dengan nama yang berbeda. Perbedaan nama ini merujuk pada asal suku dari penghuni rumah. Buat Anda yang punya silsilah keturunan Batak, paling tidak perlu tahu 4 jenis rumah suku … Read more

4 Unsur Rumah Adat Bali (Memikat Banyak Orang)

Bagian Rumah Adat Bali

Kekayaan budaya Bali terlihat dalam seni arsitektur rumah adat Bali yang dikenal dengan nama Gapura Candi Bentar. Arsitektur tradisional tersebut memiliki bentuk bangunan, struktur, fungsi, dan ornamen yang telah diwariskan secara turun temurun. Dalam membangun hunian dengan desain khas daerah Bali ini, ada persyaratan yang harus dipatuhi. Tata cara mendirikan rumah juga dilakukan dengan berbagai … Read more

5 Keunikan Rumah Adat Aceh yang Mengandung Makna Mendalam

Ukiran Rumah Adat Aceh

Nangroe Aceh Darussalam merupakan provinsi yang dikenal mengedepankan syariat Islam dalam segala aspek kehidupan. Bahkan, syariat Islam juga tercermin dari rumah adat Aceh. Rumah tradisional Aceh tersebut dikenal dengan nama Krong Bade atau Rumoh Aceh. Seperti halnya rumah adat Jawa Tengah, setiap bagian bangunan memiliki nama, keterangan fungsi, filosofi, dan arsitektur yang artistik. Rumah adat … Read more

Contoh Teks Ulasan Film Bermutu (+Kaidah Kebahasaan)

Contoh Teks Ulasan Film

Teks ulasan adalah bacaan yang mengulas atau menilai suatu karya, bisa film atau drama. Diperlukan sikap kritis dalam memberikan ulasan atau penilaian terhadap karya tersebut. Artikel ini akan menyajikan beberapa contoh teks ulasan yang dibuat demi kemajuan karya yang diulas. Struktur Teks Ulasan Bagian-bagian teks ulasan yang menjadikannya sebagai satu bacaan yang utuh adalah: Orientasi. … Read more

4 Contoh Teks Negosiasi dan Strukturnya (Mudah Dibuat)

Struktur Teks Negosiasi

Secara umum, negosiasi memiliki arti sebagai interaksi sosial yang dilakukan oleh lebih dari dua pihak untuk mencapai kesepakatan yang saling menguntungkan. Bentuk tertulisnya dikenal sebagai teks negosiasi. Seperti apa contoh teks negosiasi itu? Artikel ini menyediakan beberapa contoh teks tersebut, lengkap dengan penjelasan tentang struktur, kaidah atau unsur, ciri-ciri, serta tujuan dari teks negosiasi. Penjelasan … Read more